Memperingati HUT KORPRI ke-38 Badan Kepegawaian Negara Kantor Regional X-Denpasar mengadakan kegiatan Donor Darah, peserta donor adalah pegawai di lingkungan kantor BKN X Denpasar.
Kegiatan ini dimulai pukul 09.00 WITA setelah upacara HUT KORPRI dilaksanakan. Donor darah diawali oleh Bpk. Djujun Djuarma, kemudian diikuti oleh pegawai-pegawai yang lain sebanyak 24 orang.
Maju Terus KORP Pegawai Negeri Republik Indonesia
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment